Yogyakarta (mediabnr.com) – Dengan adanya pemanasan gelaran lomba burung berkicau kali ini sangat menarik bagi para kicau mania itu sendiri, bahkan dari kalangan komunitas ikut hadir untuk memeriahkan event yang berlangsung sukses dan meriah dengan menghadirkan sekitar 697 kicau mania dari Wonosobo, Purworejo, Sleman, Jogja, Bantul serta tuan rumah yang memehuni lokasi di area Pasar Hewan Terpadu Pengasih Kulonprogo Yogyakarta. Minggu tanggal 04 November 2018, Solidaritas panitia yang dimotori oleh Mr Ananto Rizka dan korlap juri Mr Arief Okj kepada komunitas kicau mania yang datang tak tanggung-tanggung menyuguhkan lomba yang baik di Road to Piala Bupati Cup 2 Kulonprogo Yogyakarta, karena itu dari semua komunitas yang hadir sangat berterimakasih atas kedatangannya yang telah memadati dievent lomba burung siang tadi.

Hasil pencatatan menjadi yang terbaik diraih oleh Bakpia patuk 731 Sf sebagai juara umum SF dan berhasil menghasilkan point terbaik, sedangkan juara BC perebutan dengan catatan juga dimenangkan oleh Duta Sleman Bc yang kuat bersama komunitasnya.

Setelah gelaran ini, Road to Bupati cup 2 Kulonprogo akan kembali hadir dievent akbar seluruh kota Jogja dan Jawa Tengah bahkan seluruh pulau jawa akan hadir para kicau mania yang memadati  Alun-alun kota Wates pada hari Minggu tanggal 25 November2018, don’t miss it guys. (sokle)

Daftar Juara Road To Bupati Cup 2 – Kulonprogo (4/11/2018)

Syahdu dikelas Cucak hijau

Murai paling fenomenal digelaran Road to Bupati Kulonprogo

mBandul mania sempatkan hadir sampe selesai gelaran

komunitas Cendet Wonosobo tidak mau ketinggalan ikut hadir diRoad to Bupati Cup Kulonprogo

Juara BC juga diraih oleh Duta Sleman BC

Bakpia Patuk 731 didaulat sbg juara umum SF