Suasana Latpres Kobar Pontianak

Suasana Latpres Kobar Pontianak

Pontianak (MediaBnR.COM) ­- Amprah Fenomenal milik Mumu/Wahid membukukan prestasi terbaik di Kelas Serindit di latpres Kobar Pontianak, Rabu (23/11/2016). Kinerjanya memang terbilang apik sehingga layak menjadi juara.

H. Tatto, pleci milik Hadi Tatto, yang ambil kendali kejuaraan di latpres Rabu ini. Sedangkan Tempur kepunyaan NSR bisa juga bertempur di perebutan prestasi terbaik di Kelas Kapas Tembak. Di kelas love bird, Si Bangkit milik Andi Kakap, sukses finish di posisi pertama hari itu.

Bozes Bangga dengan Kinerja Buceri

Bozes Bangga dengan Kinerja Buceri

 

Atie JM Sukses dengan Amunisinya Osaka

Atie JM Sukses dengan Amunisinya Osaka

Avatar, murai batu milik Joni mampu menyisihkan para pesaing di kelas murai batu. Penampilannya yang atraktif membuat menobatkannya menjadi jawara di kelas tersebut. Kacer Buceri dan kenari Osaka  yang masing-masing milik Bozes dan Atie JM sukses bersaing dan membuktikan sebagai yang terbaik di kelasnya. Sedangkan Suramadu milik Marnawi juga bisa membuktikan prestasinya di daftar juara terbaik cucak hijau. (Rizky Permadi)

BACA JUGA: Daftar Juara Latpres Kobar Pontianak (23/11/2016)