Kru Pantia dan Juri WWBC Tetap Jaga Indepedensi Penilaian

Kru Pantia dan Juri WWBC Tetap Jaga Indepedensi Penilaian

Purwakarta (MediaBnR.Com) – Latpres Wawa BC saban Sabtu si lapangan WBC Purwakarta makin dimitati kiacuamania Purwakarta dan sekitarnya. Lapangan ini sangat potensial untuk melatih jagoan. Akses jalan yang dekat dengan perkotaan, di latpres ini pun sering memunculkan jawara-jawara baru. Seperti pada latpres Sabtu (21/4). Banyak memunculkan jawara baru.

Dikelas LB Paud, Kaka SF dominasi juara lewat Bledug dan Lola. Kedua burung ini memiliki masa depan cerah diperkontesan LB Purwakarta. Rajin bunyi karakter kedua burung ini. Dikelas lain, Gadis milik Roni GDDR ngorbit. LB ini naik podium ketangga juara di salah satu kelas Paud.

Demikian pila dikelas LB Senior, beberapa burung ngorbit. Saras milik Uewx Kita Kita SF juara dikelas WBC. Burung ini manggung setelah mengalahkan puluhan rivalnya. Demikian pula dengan Ma Elo milik Egi Johan naik podium di kelas LB A Gempur. Dikelas Senior tidak ada dominasi juara.

Diakelas Kacer, Ibra milik Tommy Munjul menang nyeri. Kemenangan ini membuktikan burung Munjul mampu bersaingd engan Kacer-kacer Purwakarta lainnya. Kelas kacer merupakan salah satu kelas favorite karena gantanagnya selalu penuh.

Asep, penggiat lapanganWawa BC mengucapkan terima kasih pada semua kicaumania yang telah hadir di latpresnya. Pihaknya memohon maaf kalau dilatpresnya ada kekurangan. “Terima kasih atas kedatangannya. Mohon maaf kalau ada kurang,” ujar Asep. (sae milan)

BACA JUGA: Daftar Juara Latpres Wawa BC Purwakarta (21/4/2016