MediaBnR.Com – Memang tidak salah kalau sosok Bapak Penangkaran kita ini terpilih untuk mewakili Indonesia dalam pertemuan konservasi manfaat burung berkicau di Singapore. Departemen Kehutanan mengirim undangan melalui Email agar bisa menghadirkan sosok Bang Boy dan mewakili kicaumania di kancah Internasional. Acara ini akan dilaksanakan selama tiga hari dari tanggal 26 September sampai 29 September. Disini dapat kita simpulkan bahwa bukan hanya di kalangan kicaumania sosok Bang Boy ini memotivator dunia penangkaran. Tapi hampir semua di belahan bumi ini tahu hasil karyanya yang tidak mengenal lelah. Bang Boy melakukan ini tanpa bantuan dari pihak manapun juga murni dari diri Bang Boy sendiri. Bagaimana ia menjalankan program dari Yayasan BnR.

Bang Boy

Bang Boy

Konservasi Adalah Lahan Pekerjaan Baru Bagi Masyarakat Indonesia.

Program yang sukses besar dan menjadi panutan dan membangkitkan masyarakat dalam dunia penangkaran. Semoga karyanya  ini dapat dibawah beliau dan dijadikan contoh negara lain dalam pertemuan di Singapore nanti. (red)

Songbird 1Songbird -002